• Setup menu at Appearance » Menus and assign menu to Top Bar Navigation
Jumat, Juli 4, 2025
TAJDID.ID
  • Liputan
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Pemko Binjai
    • Pemilu
      • Pilkada
    • Teknologi
    • Olah Raga
    • Sains
  • Gagasan
    • Opini
    • Esai
    • Resensi
  • Gerakan
    • Muhammadiyah
      • PTM/A
      • AUM
      • LazisMu
      • MDMC
      • MCCC
    • ‘Aisyiyah
    • Ortom
      • IPM
      • IMM
      • Pemuda Muhammadiyah
        • KOKAM
      • Nasyiatul ‘Aisyiyah
      • Hizbul Wathan
      • Tapak Suci
    • Muktamar 49
  • Kajian
    • Keislaman
    • Kebangsaan
    • Kemuhammadiyahan
  • Jambangan
    • Puisi
    • Cerpen
  • Tulisan
    • Pedoman
    • Tilikan
    • Ulasan
    • Percikan
    • MahasiswaMu Menulis
  • Syahdan
  • Ringan
    • Nukilan
    • Kiat
    • Celotehan
  • Jepretan
    • Foto
No Result
View All Result
  • Liputan
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Pemko Binjai
    • Pemilu
      • Pilkada
    • Teknologi
    • Olah Raga
    • Sains
  • Gagasan
    • Opini
    • Esai
    • Resensi
  • Gerakan
    • Muhammadiyah
      • PTM/A
      • AUM
      • LazisMu
      • MDMC
      • MCCC
    • ‘Aisyiyah
    • Ortom
      • IPM
      • IMM
      • Pemuda Muhammadiyah
        • KOKAM
      • Nasyiatul ‘Aisyiyah
      • Hizbul Wathan
      • Tapak Suci
    • Muktamar 49
  • Kajian
    • Keislaman
    • Kebangsaan
    • Kemuhammadiyahan
  • Jambangan
    • Puisi
    • Cerpen
  • Tulisan
    • Pedoman
    • Tilikan
    • Ulasan
    • Percikan
    • MahasiswaMu Menulis
  • Syahdan
  • Ringan
    • Nukilan
    • Kiat
    • Celotehan
  • Jepretan
    • Foto
No Result
View All Result
tajdid.id
No Result
View All Result

Ini 5 Penemuan Muslim yang Mengubah Dunia

M. Risfan Sihaloho by M. Risfan Sihaloho
2023/06/08
in Internasional, Islam, Keislaman
1
Bagikan di FacebookBagikan di TwitterBagikan di Whatsapp

Dari rahim sejarah peradaban manusia di atas bumi ini, sesungguhnya telah banyak dilahirkan penemuan-penemuan yang kemudian membawa implikasi perubahan spektakuler bagi dinamika kemajuan kehidupan manusia itu sendiri.

Dan mungkin banyak yang tidak tahu, bahwa diantara penemuan-penemuan yang itu ternyata dilahirkan oleh peradaban Islam yang pernah mencapai zaman keemasannya di masa yang lalu.

Berikut ini lima penemuan penting dan spektakuler dari peradaban Islam yang kemudian bisa mengubah dunia:

 

KOPI

Sekitar 1.600.000.000 cangkir kopi dikonsumsi setiap hari di seluruh dunia. Jutaan orang mengandalkannya sebagai bagian dari rutinitas harian mereka.

Namun, sepertinya sangat sedikit orang yang mengetahui asal-usul minumunan ini adalah dari masyarakat muslim.

Menurut catatan sejarah, tahun 1400-an kopi menjadi minuman yang sangat populer di kalangan Muslim di Yaman, di Semenanjung Arab selatan.

Ada sebuah legenda yang beredar, mengisahkan tentang seorang pengembala (ada yang mengatakan di Yaman, ada yang mengatakan di Ethiopia) pada suatu ketika memperhatikan kambingnya menjadi sangat energik dan gelisah setelah memakan sebentuk kacang dari pohon tertentu. Karena penasaran, pengembala itu mencoba memakan buah itu. Alangkah terkejutnya si pengembala, ia merasakan sensasi setelah mengkonsumsi buah itu, persis yang dialami kambing-kambingnya.

Begitulah, seiring waktu, tradisi memanggang buah dan merendamnya dalam air untuk membuat minuman asam berkembang dengan pesat dan menjadi tradisi turun temurun.

Terlepas dari apakah kisah gembala itu benar-benar terjadi atau tidak, kopi menemukan jalannya dari dataran tinggi Yaman ke seluruh Kekaisaran Ottoman, kerajaan Muslim utama abad ke-15.

Sementara kedai kopi yang berspesialisasi dalam minuman baru mulai bermunculan di semua kota besar dunia muslim seperti Kairo, Istanbul, Damaskus, Baghdad.

Dari dunia Muslim, minuman ini masuk ke Eropa melalui kota dagang besar Venesia. Meskipun pada awalnya dikecam sebagai “minuman muslim” oleh otoritas Katolik, kopi kemudian menjadi bagian dari budaya Eropa. Bahkan, kedai kopi tahun 1600-an adalah tempat para filsuf bertemu dan membahas isu-isu seperti hak-hak manusia, peran pemerintah, dan demokrasi. Diskusi-diskusi tentang kopi ini melahirkan apa yang disebut dengan aufklarung atu renaissance, salah satu gerakan intelektual paling kuat di dunia modern.

Dari seorang gembala Yaman/ Ethiopia hingga membentuk pemikiran politik Eropa hingga lebih dari 1 miliar cangkir per hari, inovasi Muslim ini adalah salah satu penemuan terpenting sejarah manusia.

Page 1 of 5
12...5Next
Tags: Islamperadabansejarahsejarah kopisejarah peradaban islam
Previous Post

Mendekati Hari Ketiga Puluh

Next Post

Menakjubkan! Ribuan Orang Gotong Royong Memplaster Masjid Agung Kuno Mali

Related Posts

Ketika Orang-orang Baik Diam!

Kompleksitas Kehidupan dan Tahun Baru

2 Januari 2024
168
Kondisi Otak Saat Shalat (Sebuah Analisis Ilmiah)

Kondisi Otak Saat Shalat (Sebuah Analisis Ilmiah)

8 Agustus 2023
101
Koleksi Kata-kata Mutiara tentang “Sujud”

Koleksi Kata-kata Mutiara tentang “Sujud”

3 Juli 2023
103
Parlemen Setan

Iqbal, Islam dan Barat

23 Juni 2023
470
Mengenal “Medikal Profetik”, Pengobatan Ala Nabi

Mengenal “Medikal Profetik”, Pengobatan Ala Nabi

29 April 2023
204
Ramadhan dan Sejarah al~Qur’an

Ramadhan dan Sejarah al~Qur’an

1 April 2023
233
Next Post
Menakjubkan! Ribuan Orang Gotong Royong Memplaster Masjid Agung Kuno Mali

Menakjubkan! Ribuan Orang Gotong Royong Memplaster Masjid Agung Kuno Mali

Comments 1

  1. Cholish says:
    2 tahun ago

    Barakallah luar biasa islam

    Balas

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

TERDEPAN

  • Tiga Puisi Tentang Nabi Muhammad SAW Karya Taufiq Ismail

    Tiga Puisi Tentang Nabi Muhammad SAW Karya Taufiq Ismail

    50 shares
    Share 20 Tweet 13
  • Said Didu Ingin Belajar kepada Risma Bagaimana Cara Melapor ke Polisi Biar Cepat Ditindaklanjuti

    42 shares
    Share 17 Tweet 11
  • Din Syamsuddin: Kita Sedang Berhadapan dengan Kemungkaran yang Terorganisir

    39 shares
    Share 16 Tweet 10
  • Putuskan Sendiri Pembatalan Haji 2020, DPR Sebut Menag Tidak Tahu Undang-undang

    36 shares
    Share 14 Tweet 9
  • Kisah Dokter Ali Mohamed Zaki, Dipecat Usai Temukan Virus Corona

    36 shares
    Share 14 Tweet 9

© 2019 TAJDID.ID ~ Media Pembaruan & Pencerahan

Anjungan

  • Profil
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kirim Tulisan
  • Pasang Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • Liputan
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Pemko Binjai
    • Pemilu
      • Pilkada
    • Teknologi
    • Olah Raga
    • Sains
  • Gagasan
    • Opini
    • Esai
    • Resensi
  • Gerakan
    • Muhammadiyah
      • PTM/A
      • AUM
      • LazisMu
      • MDMC
      • MCCC
    • ‘Aisyiyah
    • Ortom
      • IPM
      • IMM
      • Pemuda Muhammadiyah
      • Nasyiatul ‘Aisyiyah
      • Hizbul Wathan
      • Tapak Suci
    • Muktamar 49
  • Kajian
    • Keislaman
    • Kebangsaan
    • Kemuhammadiyahan
  • Jambangan
    • Puisi
    • Cerpen
  • Tulisan
    • Pedoman
    • Tilikan
    • Ulasan
    • Percikan
    • MahasiswaMu Menulis
  • Syahdan
  • Ringan
    • Nukilan
    • Kiat
    • Celotehan
  • Jepretan
    • Foto

© 2019 TAJDID.ID ~ Media Pembaruan & Pencerahan

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In