• Setup menu at Appearance » Menus and assign menu to Top Bar Navigation
Rabu, Oktober 29, 2025
TAJDID.ID
  • Liputan
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Pemko Binjai
    • Pemilu
      • Pilkada
    • Teknologi
    • Olah Raga
    • Sains
  • Gagasan
    • Opini
    • Esai
    • Resensi
  • Gerakan
    • Muhammadiyah
      • PTM/A
      • AUM
      • LazisMu
      • MDMC
      • MCCC
      • LabMu
    • ‘Aisyiyah
    • Ortom
      • IPM
      • IMM
      • Pemuda Muhammadiyah
      • KOKAM
      • Nasyiatul ‘Aisyiyah
      • Hizbul Wathan
      • Tapak Suci
    • Muktamar 49
  • Kajian
    • Keislaman
    • Kebangsaan
    • Kemuhammadiyahan
  • Jambangan
    • Puisi
    • Cerpen
  • Tulisan
    • Pedoman
    • Tilikan
    • Ulasan
    • Percikan
    • Catatan Hukum
    • MahasiswaMu Menulis
  • Syahdan
  • Ringan
    • Nukilan
    • Kiat
    • Celotehan
  • Jepretan
    • Foto
No Result
View All Result
  • Liputan
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Pemko Binjai
    • Pemilu
      • Pilkada
    • Teknologi
    • Olah Raga
    • Sains
  • Gagasan
    • Opini
    • Esai
    • Resensi
  • Gerakan
    • Muhammadiyah
      • PTM/A
      • AUM
      • LazisMu
      • MDMC
      • MCCC
      • LabMu
    • ‘Aisyiyah
    • Ortom
      • IPM
      • IMM
      • Pemuda Muhammadiyah
      • KOKAM
      • Nasyiatul ‘Aisyiyah
      • Hizbul Wathan
      • Tapak Suci
    • Muktamar 49
  • Kajian
    • Keislaman
    • Kebangsaan
    • Kemuhammadiyahan
  • Jambangan
    • Puisi
    • Cerpen
  • Tulisan
    • Pedoman
    • Tilikan
    • Ulasan
    • Percikan
    • Catatan Hukum
    • MahasiswaMu Menulis
  • Syahdan
  • Ringan
    • Nukilan
    • Kiat
    • Celotehan
  • Jepretan
    • Foto
No Result
View All Result
tajdid.id
No Result
View All Result

Saya Heran, Kok seperti Praktik Zaman Kolonial

Shohibul Anshor Siregar by Shohibul Anshor Siregar
2023/01/20
in Nasional, Opini, Ulasan
0
Saya Heran, Kok seperti Praktik Zaman Kolonial

Foto ilustrasi (sumber: indonesiainside.id)

Bagikan di FacebookBagikan di TwitterBagikan di Whatsapp

Oleh: Shohibul Anshor Siregar

Belum lama ini beredar sebuah video pendek (short video) dengan judul “Pemerintah Diminta Tindak Tegas RS Curang ke Pasien”. Video yang diunggah akun TikTok Lintas Parlemen itu memuat komentar sejumlah anggota Komisi IX DPR RI yang mengkritik Kementerian Kesehatan dan BPJS Kesehatan terkait temuan kasus adanya Rumah Sakit yang memulangkan pasien sebelum sehat. Ulasan ini adalah tanggapan saya terhadap konten video tersebut.

Mengherankan sekali mengapa orang-orang dalam video yang kelihatannya adalah wakil rakyat di legislatif ini baru berani berbicara sekarang, setelah sekian lama hak-hak normatif rakyat setanah air dieksploitasi secara terbuka dan terlembaga.

Praktik eksploitatif itu dapat berlangsung pastilah karena mereka lalai dalam menjalankan fungsi jabatannya sebagai legislator.

Koreksi yang mereka ajukan juga hanya bersifat “kosmetika” belaka, sama sekali tidak mendasar.

Penyebabnya pastilah karena penentu kebijakan di negeri ini sudah oyong dan mabuk karena obsesi akumulasi benefit material dalam logika neoliberalisme yang menentang Pancasila.

Ini sangat menyedihkan, pemerintah tak merasa janggal seolah sekadar menggantikan praktik pemerintahan kolonial yang menjajah di Indonesia selama 350 tahun.

Jangan-jangan pemerintah tidak faham bahwa jika sektor kesehatan diperdagangkan, sama saja sebuah negeri sudah “kiamat”.

Dulu pemerintah kolonial memang tidak pernah memiliki urusan apa pun di sini kecuali untuk mengeruk kekayaan sebanyak-banyaknya. Di mana saja kolonial tidak merasa perlu memikirkan rakyat, kecuali sebagai faktor produksi belaka. Posisi rakyat tak menjadi determinan penting untuk maksud penjajahan.

Kesehatan adalah urusan yang bertalian langsung dengan kualitas manusia. Jadi sangat paradoks jika pada satu segi pemerintah dengan semangat terus meneriakkan bangga keuntungan bonus demografi ke depan. Padahal pada segi lain bonus demografi yang dibangga-banggakan itu tidak mungkin terjadi dan tak mungkin memberi andil apa-apa jika tak dibarengi dengan kualitas. Sudah seperti itu, lagi-lagi dengan cara berfikir logika neoliberalisme, masih saja terus meneriakkan daya saing.

Mari kita simak apa kata konstitusi. Pada alinea 4 Pembukaan disebutkan bahwa tujuan pendirian dan pemerdekaan Indonesia antara lain ditegaskan adalah untuk memastikan penghapusan penjajahan, melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah, memajukan kesejahteraan umum, dan mencerdaskan kehidupan bangsa.

Bagaimana praktik pelayanan kesehatan di negeri yang dimerdekakan 75 tahun tetap mengedepankan motif kepenjajahan?

Tak terpikirkah bahwa dalam diksi “melindungi segenap bangsa”, “memajukan kesejateraan umum” dan “mencerdaskan kehidupan bangsa” itu dikandung maksud bahwa warga negara sedapat mungkin dibebaskan dari kendala struktural yang bersumber dari kesulitan dalam “membeli” kesehatan dan “membeli” pendidikan.

Saya serukan bebaskan rakyat dari biaya kesehatan dan juga pendidikan. Jika tak bisa pada periode pemerintahan sekarang, sebaiknya direalisasikan segera begitu razim berganti.

Di mana-mana, meski dalam kesulitan yang cukup berat, pemerintahan-pemerintahan dunia sudah dengan optimistik bergeser ke trend penyelenggaraan negara kesejahteraan (welfare state). Mereka memosisikan rakyat sebagai determinan utama dalam kehidupan negara-bangsa. (*)

Penulis adalah Dosen FISIP UMSU

Tags: BPJS KesehatanKementerian Kesehatankesehatanshohibul anshor siregarUlasan
Previous Post

Pakar Pidana: Tuntutan Jaksa ke Bharada E Tanpa Pertimbangan Objektif, Janggal dan Tidak Logis

Next Post

2023, BTN Syariah Gencar Buka Cabang

Related Posts

Masyarakat Sumatera Utara Ingin Langkah Nyata: “Kasus Ijazah Jokowi Harus Jadi Momentum Supremasi Hukum”

Masyarakat Sumatera Utara Ingin Langkah Nyata: “Kasus Ijazah Jokowi Harus Jadi Momentum Supremasi Hukum”

7 Oktober 2025
272
KAHMI Berikan Penghargaan “Alumni HMI Kehormatan” kepada Shohibul Anshor Siregar

KAHMI Berikan Penghargaan “Alumni HMI Kehormatan” kepada Shohibul Anshor Siregar

28 September 2025
265
Militer Masih Anggap Diri Lebih Kompeten, Siregar: Supremasi Sipil Harus Dijaga

Militer Masih Anggap Diri Lebih Kompeten, Siregar: Supremasi Sipil Harus Dijaga

26 September 2025
113
Shohibul Anshor Siregar: Tuntutan Tutup TPL Terbentur Kepentingan Nasional Ekstraktivis

Shohibul Anshor Siregar: Tuntutan Tutup TPL Terbentur Kepentingan Nasional Ekstraktivis

25 September 2025
134
Peta Politik Pilgubsu 2024

Satire Legislator Timur Dinilai Cerminan Kritik Struktural, Bukan Alasan Pemecatan

21 September 2025
118
Shohibul: Presiden Sebaiknya Rombak Struktur Anggaran

Surat Protes Terbuka kepada Pimpinan Partai Politik

31 Agustus 2025
225
Next Post

2023, BTN Syariah Gencar Buka Cabang

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

TERDEPAN

  • Tiga Puisi Tentang Nabi Muhammad SAW Karya Taufiq Ismail

    Tiga Puisi Tentang Nabi Muhammad SAW Karya Taufiq Ismail

    50 shares
    Share 20 Tweet 13
  • Said Didu Ingin Belajar kepada Risma Bagaimana Cara Melapor ke Polisi Biar Cepat Ditindaklanjuti

    42 shares
    Share 17 Tweet 11
  • Din Syamsuddin: Kita Sedang Berhadapan dengan Kemungkaran yang Terorganisir

    39 shares
    Share 16 Tweet 10
  • Putuskan Sendiri Pembatalan Haji 2020, DPR Sebut Menag Tidak Tahu Undang-undang

    36 shares
    Share 14 Tweet 9
  • Kisah Dokter Ali Mohamed Zaki, Dipecat Usai Temukan Virus Corona

    36 shares
    Share 14 Tweet 9

© 2019 TAJDID.ID ~ Media Pembaruan & Pencerahan

Anjungan

  • Profil
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kirim Tulisan
  • Pasang Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • Liputan
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Pemko Binjai
    • Pemilu
      • Pilkada
    • Teknologi
    • Olah Raga
    • Sains
  • Gagasan
    • Opini
    • Esai
    • Resensi
  • Gerakan
    • Muhammadiyah
      • PTM/A
      • AUM
      • LazisMu
      • MDMC
      • MCCC
      • LabMu
    • ‘Aisyiyah
    • Ortom
      • IPM
      • IMM
      • Pemuda Muhammadiyah
      • KOKAM
      • Nasyiatul ‘Aisyiyah
      • Hizbul Wathan
      • Tapak Suci
    • Muktamar 49
  • Kajian
    • Keislaman
    • Kebangsaan
    • Kemuhammadiyahan
  • Jambangan
    • Puisi
    • Cerpen
  • Tulisan
    • Pedoman
    • Tilikan
    • Ulasan
    • Percikan
    • Catatan Hukum
    • MahasiswaMu Menulis
  • Syahdan
  • Ringan
    • Nukilan
    • Kiat
    • Celotehan
  • Jepretan
    • Foto

© 2019 TAJDID.ID ~ Media Pembaruan & Pencerahan

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In